Now you can Subscribe using RSS

Submit your Email

Minggu, 25 September 2016

Telegram 0.10.7

Bloger Bali
telegram
Telegram adalah Aplikasi chatting yang memungkinkan pengguna untuk mengirim pesan rahasia yang dienkripsi end-to-end sebagai jaminan keamanan. 
Kelebihan aplikasi banyak sekali, salah satunya ialah dapat diinstal di PC tanpa menggunakan emulator android.
Dengan Telegram Kalian juga dapat berbagi lebih dari sekedar gambar dan video, tapi juga memungkinkan Kalian mentransfer dokumen atau engirim lokasi Kalian saat ini ke teman dengan mudah.
Program ini mempunyai user interface yang bersih dan mempunyai berbagai fitur. Software ini berbasis cloud, yang berarti Kalian dapat dengan mudah memindahkan percakapan kalian antara smartphone, tablet, web dan bahkan di dekstop Kalian.
Setelah kalian mengetahui cara untuk menggunakan aplikasi chatting pada smartphone dengan OS iOS dan Android, sekarang mari kita lanjutkan ke cara penggunaannya pada Web Browser, Telegram support di berbagai media, dan Kalian tidak perlu menghubungkan smartphone Kalian untuk mengakses melalui web maupun PC Desktop.
Setelah diverifikasi, semua pesan dan kontak akan muncul di aplikasi ini. Manfaat yang jelas besar yaitu bahwa Kalian sekarang dapat chatting dengan orang lain menggunakan keyboard biasa.
Download Telegram untuk PC/Laptop Gratis Terbaru dengan mengklik tombol diatas

Bloger Bali / Author & Editor

Has laoreet percipitur ad. Vide interesset in mei, no his legimus verterem. Et nostrum imperdiet appellantur usu, mnesarchum referrentur id vim.

0 komentar:

Posting Komentar

Coprights @ 2016, Blogger Templates Designed By Templateism | Templatelib | Distributed By Blogger Templates